TRIBUNTRENDS.COM - Dijemput ibu di sekolah, seorang bocah merasa malu dan marah karena pakaian sang ibu.
Ia kerap diejek teman-temanya karena sang ibu mengenakan baju terlalu terbuka.
Anaknya kesal dan memarahi sang ibu, memintanya tak menggunakan baju terbuka lagi ketika menjemputnya.
Dikutip dari EVA, Senin (22/5/2023), hanya dengan satu kalimat dari putranya tentang gaun seksi yang dikenakannya, ibu berusia 41 tahun ini tersadar.
Ia mendapat pelajaran yang mendalam untuk diajarkan kepada anak-anaknya dan dirinya sendiri.
Wanita memang terlahir untuk menjadi cantik, tidak ada wanita yang ingin menjadi urakan dan jelek di mata orang lain.
Sumber: trends.tribunnews.com